Tutorial Cara Mengganti Repository di Linux

Untuk Merubah Repository di Linux cukup mudah hanya mengedit satu file di dalam sistem operasi dan mengeksekusi nya dengan melakukan update. Baik begini cara nya.
http://gudangngoprek.blogspot.com/2015/10/tutorial-cara-mengganti-repository-di-linux.html

1.Buka terminal dan Masuk ke mode ROOT
   Lalu masukan command su atau ada juga sudo atau sudo su sesuai distro masing-masing.
   Masukan password root anda. Jika sudah masuk ke mode root akan di tandai setelah hostname # sedangkan masih dalam mode user biasa ditandai $
http://gudangngoprek.blogspot.com/2015/10/tutorial-cara-mengganti-repository-di-linux.html
 2.Edit file /etc/apt/sources.list
   untuk mengedit sebuah file di linux bisa menggunkan command : nano /etc/apt/sources.list
http://gudangngoprek.blogspot.com/2015/10/tutorial-cara-mengganti-repository-di-linux.html
 3. Ganti semua isi file tersebut dengan Repository yang anda ingin kan. Misalkan akan mengganti repository Debian 8 jessie dengan repo lokal dari Kambing ui, isi kan file tersebut dengan repo debian 8 kambing ui.
4. Save dengan cara, Ctrl+X lalu tekan y kemudian enter..

5. Lakukan update untuk mengeksekusi repo yang telah di edit. Masukan command apt-get update
6. Tunggu hingga proses selasai dan Repository telah terganti dan bisa di gunakan.



Lihat Juga Artikel Terkait:




Previous
Next Post »